Visi, Misi, dan Nilai-Nilai

Kamis, 09 Januari 20140 komentar


Dalam menjalankan fungsinya sebagai lembaga pendidikian formal maka sekolah kami mengacu pada visi dan misi segai berikut:

Visi:
Menjadi lembaga pendidikan dan pelatihan keterampilan terpadu sesuai tuntutan dunia kerja.

Misi:
1.  Meningkatkan kemampuan diri sebagai Guru dan Staf Administrasi yang semakin profesional.
2.  Membina siswa/taruna menjadi manusia yang beriman dan berbudi luhur sesuai tuntunan agama.
3.  Membentuk siswa/taruna menjadi manusia yang terampil dan berjiwa wirausaha.
4.  Membentuk siswa/taruna menjadi manusia yang kreatif, inovatif, demokratis dan mandiri.

Dalam menjalankan Misi sebagai basis perjuangan untuk mewujudkan Visi, maka dijunjung tinggi nilai-nilai:
1.  Kebersamaan: Perumusan tujuan dan alternatif pemecahan masalah, pembagian dan penyelesaian tugas-
     tugas dilakukan secara bersama.
2. Saling Menghargai: Setiap warga sekolah harus selalu menghormati dan menghargai tugas serta 
     tanggungjawab masing-masing.
3.  Disiplin: Setiap warga sekolah harus selalu menegakkan dan mengimplementasikan kedisiplinan sesuai 
     norma-norma, peraturan dan perundang-undangan yang berlaku.
4.  Kreatif dan Inovatif: Selalu ingin dan berusaha lebih baik dari apa yang telah dicapai.
5.  Pelayanan Prima: Selalu memberikan pelayanan yang prima kepada stake holder dengan menerapkan 
     prinsip attitude, attention, dan action.

Share this article :

Posting Komentar

 
SMK Negeri 2 Bantaeng
Poros Makassar-Bantaeng KM. 129 Tanetea
Kec. Pa'jukukang Kab. Bantaeng 92461 - Sulawesi Selatan
Copyright © 2014. SMKN 2 BANTAENG - Desain ulang oleh Team SMK
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger